Cara Download Video di Youtube Dengan Mudah dan Gampang

Cerita Cara - Apakah anda pernah bertanya bagaimana cara download video di youtube? Jika anda pernah bertanya seperti itu maka sekarang anda benar-benar sudah berada di tempat yang memang sudah benar disini. Yang perlu anda lakukan adalah mencoba cara download video youtube yang mungkin memang belum pernah anda ketahui sebelumnya. Perlu anda ketahui, jika anda tidak mendownload video kesayangan anda di youtube maka akan mengurangi paket kuota anda ketika anda ingin memutar video tersebut. Untuk itu anda perlu  untuk mendownload video di youtube agar anda tidak harus online kembali ketika anda ingin memutar video anda di kemudian hari.

cara download video youtube

Secara tidak sengaja banyak sekali cara download video di youtube. Anda bisa melakukan download video di youtube menggunakan ponsel atau smartphone anda sendiri tetapi akan lebih mudah anda menggunakan computer anda untuk mendownload video youtube kesayangan anda. Disini saya akan berbagi cara download video di youtube dengan metode lama tetapi masih berjalan. Yang perlu anda lakukan adalah menyiapkan koneksi internet anda bisa menggunakan wifi atau broadband 3G atau 4G agar proses download bisa cepat selesai.

Pertama yang perlu anda lakukan adalah mengunjungi situs youtube lalu tentukan video yang ingin anda download. Kemudian ganti http://www. Dengan ss. Lalu tekan enter untuk melanjutkan download videonya. Maka anda kan dibawa ke situs yang berbeda dan itu bukan situs youtube melainkan situs yang memang di peruntukan download video di youtube. Pada situs tersebut sekarang anda cari tombol download, biasanya terdapat tombol MP4, FLV, MP3 dan lainnya. Jadi bisa anda pilih salah satu.

Diatas adalah cara download video youtube dengan mudah dan gampang karena semua pemula pun bisa melakukan hal seperti itu. Jadi anda sekarang sudah tahu cara download video youtube. Selamat Mencoba!!

No comments:

Post a Comment

Artikel Terbaru